TAGS : bululawang

Bimbingan Teknis Petugas Registrasi Desa (PRD) Kabupaten Blitar 2024 Dan Penggahargaan PRD Berpresta
May 22,2024 Dibaca 341 kali bululawang kabupaten blitar informasi Kampoeng Cyber Blitar Kecamatan Bakung
kamis-jum'at tanggal 2-3 Mei 2024
Telah dilaksanakan kegiatan bimbingan teknis petugas regristrasi desa (PRD) sekabupaten blitar tahun 2024 yang diselenggarakan di hotel royal orchid kota batu. kegitan ini bertujuan untuk memberi pemahaman terkait pelayanan adminduk di kabupaten blitar supaya bisa lebih efisien dan mudah bagi masyarakat kabupaten blitar, tak hanya itu di kegiatan ini semua PRD diharuskan memiliki sifat yang ramah dan santun kepada pemohon adminduk.
kegiatan ini terdiri dari beberapa materi yang sangat penting diantaranya :
penjelasan pengurusan adminduk yang legal dan tidak melanggaran peraturan perundang-undangan yang berlaku, penyederhanaan berkas yang di lampirkan dalam proses pengurusan…

Kegiatan Posyandu Lansia Posbindu Pos 1 Bulan Januari 2023
January 21,2023 Dibaca 504 kali bululawang kabupaten blitar Pantai Pasur Pemdes Bululawang Pembangunan Desa Dana Desa Kecamatan Bakung Alokasi Dana Desa
Mengawali awal tahun 2023 di balai desa bululawang telah dilaksanakan kegiatan posyandu lansia dan posbindu untuk masyarakat desa bululawang. Kegiatan tersebut dilaksanakan dibalai desa bululawang dan dihadiri oleh masyarakat desa bululawang di wilayah kerja posyandu lansia pos 1 dan posbindu. Kegiatan tersebut meliputi tensi, penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan, pengukuran lingkar perut dan pengecekan kadar gula darah. Bidan desa bululawang Yuni Ikawati dibantu oleh para kader lansia dan posbindu melaksanakan kegiatan tersebut dengan sangat bersemangat

Penyaluran BLT DD Bulan Nopember 2022
November 03,2022 Dibaca 398 kali bululawang karang taruna Pemdes Bululawang Pembangunan Desa Dana Desa Covid 19 Kecamatan Bakung
Pada hari ini telah disalurkan blt dd untuk bulan nopember 2022. Sebanyak 69 kpm mengambil sendiri uang blt ke kantor desa sedangkan 5 kpm diantarkan oleh perangkat desa ke rumah kpm.

Kegiatan Larung Sesaji Tahun 2022
July 31,2022 Dibaca 1002 kali pariwisata bululawang kabupaten blitar Pantai Pasur Pemdes Bululawang Pembangunan Desa Kecamatan Bakung
Pada hari ini minggu 31 juli 2022 telah diselenggarakan kegiatan larung sesaji di pantai pasur desa bululawang kecamatan bakung kabupaten blitar. Dalam acara tersebut dihadiri oleh staf ahli bupati blitar yaitu bapak hankam, muspika bakung, tp pkk kecamatan bakung, pemdes dan bpd desa bululawang, ketua rt rw dan seluruh unsur yang ada di desa bululawang serta masyarakat. Sesepuh desa bululawang yang bertugas memimpin acara larungan yaitu bapak SLAMET mengajak kepada seluruh masyarakat untuk bersatu dalam melaksanakan kegiatan.

Kesenian Menyambut 1 Muharam 1444 H / 2022 M
July 31,2022 Dibaca 233 kali bululawang kabupaten blitar Pantai Pasur Pemdes Bululawang Pembangunan Desa Kecamatan Bakung
Pada hari sabtu tanggal 30 juli 2022 telah diselenggarakan pagelaran kesenian wayang kulit dan campursari sundul langit yang dilaksakan di balai paseban sedekah laut pantai pasur desa bululawang kecamatan bakung kabupaten blitar. Acara tersebut diselenggarakan untuk memperingati bulan muharam atau orang jawa menyebut dengan bulan suro. Ketua panitia peringatan suro atau larung saji SUTRIS mengatakan kegiatan kesenian tersebut didatangkan dari desa bendosari kecamatan kademangan dengan dipimpin oleh ki dalang SUNANDIR atau KI SUJIANTO ADY SWANDARU.
INFORMASI POPULER

Rumah Usaha Bersama Desa Bululawang Sebagai Pasar Produk Kreatif Masyarakat

Pelatihan Pelaku Usaha Untuk Mendukung Pengembangan Ekonomi Kreatif di Desa Bululawang

Festival Nelayan Jawa Timur Di Pantai Pasur Bisa Dikembangakan Menjadi Agenda Wisata

Video pantai pasur
